Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menyampaikan, tengah kenaikan tarif pajak hiburan tertentu mulai dari 40 persen hingga 75 persen bisa ditunda. Pajak hiburan […]
Tag: bisnis
Optimasi Ekspansi Layanan di Pasuruan, PGN Suplai Gas Bumi ke Pabrik Mayora Indah
PT Perusahaan Gas Negara Tbk atau PGN, mengoptimasi layanan gas bumi untuk mendukung penggunaan energi bersih dengan menyalurkan gas bumi rata rata 8.000 MMBtu per […]
Perusahaan Turki Lirik Potensi Panas Bumi di Indonesia, Bakal Dimulai di Wilayah Sumatera Barat
Terletak di sepanjang Cincin Api Pasifik, menjadikan Indonesia kandidat ideal untuk memanfaatkan energi bersih dan berlimpah. Energi terbarukan di Indonesia memainkan peran penting dalam upaya […]
Napak Tilas Keberhasilan Firman Shantyabudi dan Rivan A Purwantono Berkolaborasi untuk Negeri
Kakorlantas Polri Irjen Pol Firman Shantyabudi, memasuki masa purna tugas pada 17 November 2023. Sejak menjabat pada 31 Oktober 2021, Firman telah mencatatkan sejumlah prestasi […]
Forum Kapasitas Nasional III 2023 Jakarta Selama Dua Hari Bukukan Kontrak Rp 20,2 Triliun
Forum Kapasitas Nasional (Kapnas) III 2023 yang berlangsung dua hari pada 23 24 November 2023 di Jakarta Convention Center (JCC), menghasilkan nilai kontrak sebesar Rp […]
Update Harga Emas Antam Hari Ini, 14 November 2023: Naik Rp5.000 per Gram
Harga emas Antam pada Selasa (14/11/2023) hari ini adalah Rp1.089.000 per gram. Dikutip dari logammulia.com , harga emas Antam mengalami kenaikan, yaitu Rp5.000 per gram. […]
Harga Cabai Rawit di Indonesia Hari Ini, 10 November 2023, di Jawa Tengah Capai Rp 76.700 per Kg
Inilah update daftar harga cabai rawit merah terbaru pada hari ini (10/11/2023). Menurut informasi dari laman resmi Sistem Pemantauan Pasar dan Kebutuhan Pokok Kementerian Perdagangan […]
Rincian Biaya Admin Shopee Terbaru Berdasarkan Kategori Penjual
Berikut rincian biaya administrasi Shopee berdasarkan kategori penjual. Shopee merupakan salah satu platform e commerce yang memiliki basis pengguna terbesar di Indonesia. Platform jual beli […]
Ombudsman Periksa Dirjen Daglu Kemendag Soal Maladministrasi Penerbitan SPI Bawang Putih
Ombudsman RI memanggil anak buah Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan yakni Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan (Dirjen Daglu Kemendag) Budi Santoso pada Selasa (31/10/2023). […]
Perluas Jangkauan Pasar Eropa, Traveloka Gandeng Swiss Travel
Platform travel Traveloka menjalin kemitraan strategis dengan Switzerland Tourism, Swiss Travel System AG, dan KKday untuk memperluas jangkauan pasar Eropa. Kesepakatan ini ditandai dengan penandatanganan […]